Pembangunan Jembatan Randugunting
dikerjakan simultan dengan pembangunan
Jalan Relokasi dari Desa Kalinanas ke Kecamatan
Todanan (Jalan Kehutanan). Terdapat dua jembatan yang dibangun yaitu Jembatan
Kalinanas-
Todanan dan Jembatan Kalinanas-Japah.
Todanan. Pekerjaan struktur
jembatan Todanan memakai tipe pondasi sumuran
Caisson. Jembatan ini memiliki panjang 30 m
dan lebar jalan 7 m. Pelaksanaan pekerjaan jembatan
meliputi:
Pekerjaan persiapan, terdiri dari: (a) survey dan
staking out untuk menentukan titik rencana,
(b) pemasangan kisdam untuk menghalangi
air masuk pada areak kerja, dan (c) dewatering
air dari area kerja jembatan.
Pekerjaan tanah, terdiri dari: (a) land clearing
untuk membersihkan lokasi dari material, dan
(b) galian dan timbunan agar elevasi lokasi
tanah sesuai.
Pekerjaan struktur, terdiri dari (a) pekerjaan
pondasi Caisson, (b) memasang pilecap, pier,
abutmen, dan pier head, (c) untuk struktur
atas meliputi pekerjaan girder, diafragma, dan
plat slab.
Pekerjaan lain-lain, yaitu: (a) pemasangan
guardrail, dan (b) pekerjaan saluran drainase
pada jembatan.
Japah. Pekerjaan struktur jembatan
Japah memakai tipe pondasi Bored Pile. Jembatan ini memiliki panjang 216 m dan
lebar jalan 7 m. Pelaksanaan pekerjaan jembatan
meliputi:
Pekerjaan persiapan, terdiri dari: (a) survey
dan staking out untuk menentukan titik rencana,
(b) pemasangan kisdam untuk menghalangi
air masuk pada areak kerja, dan (c)
dewatering air dari area kerja jembatan.
Pekerjaan tanah, terdiri dari: (a) land clearing
untuk membersihkan lokasi dari material, dan
(b) galian dan timbunan agar elevasi lokasi
tanah sesuai.
Pekerjaan struktur, terdiri dari (a) pekerjaan
pondasi Caisson, (b) memasang pilecap,
pier, abutmen, dan pier head, (c) untuk struktur
atas meliputi pekerjaan girder, diafragma,
dan plat slab.
Pekerjaan lain-lain, yaitu: (a) pemasangan
guardrail, dan (b) pekerjaan saluran drainase
pada jembatan.
